Seorang anak kecil yang baru berusia 7 tahun tetapi
sudah hafal dan paham Al-Quran. Anak kecil ini bahkan bisa memahami
Al-Quran walaupun bahasa ibunya bukan bahasa Arab, anak ini bernama Sayyid Mohammad Hussein Tabātabā’i.
Pada Bulan February 1998, di Kerajaan Inggris tepatnya di Hijaz College
Islamic University Husein yang yang waktu itu baru berusia 7 tahun
menjalani ujian doktoral. Ujian yang harus dilaluinya terdiri dari 5
bidang :